Scroll to read more

Apakah Anda ingin tahu tentang apa saja aplikasi untuk berjualan pulsa, mana yang terbaik agar keuntungan bisa didapatkan sesuai dengan ekspektasi serta bagaimana cara memulai berjualan pulsa? 

Baca juga: Rekomendasi Game PC Terbaik dan Berbagai Tips Menarik

Memang di era modern seperti sekarang ini, banyak peluang untuk mendapatkan pundi-pundi rupiah hanya dengan mengandalkan kecanggihan teknologi. Termasuk ketika anda ingin mengisi waktu luang dengan berjualan pulsa.

Anda bisa menambah penghasilan hanya dengan beberapa aplikasi yang menyediakan layanan jual beli pulsa bahkan bisa dilakukan pula secara online dan hanya perlu diakses menggunakan layar ponsel.

Beberapa aplikasi untuk berjualan pulsa bahkan tidak mengharuskan melakukan deposit atau pengisi saldo dengan nominal uang yang sangat besar sehingga Anda bisa memulai Dengan nominal nominal rendah terlebih dahulu.

Seperti yang diketahui bahwa pulsa HP merupakan salah satu bagian penting untuk berkomunikasi, baik digunakan untuk menelpon hingga mengisi paket data internet sehingga keuntungan berbisnis pulsa sangat potensial.

Tentu bisnis pulsa ini memiliki potensi besar di mana pasarnya akan selalu ada setiap waktu karena orang bisa kehabisan pulsa kapanpun bisa pagi hingga tengah malam. Untuk memenuhi kebutuhan pulsa tersebut, cobalah memanfaatkan aplikasi untuk berjualan pulsa.

Cara Memulai Berjualan Pulsa Online ataupun Offline

Pada awalnya pulsa merupakan satuan dalam perhitungan biaya telepon karena dulunya pembelian pulsa memang difungsikan untuk melakukan panggilan, lama kelamaan pulsa juga digunakan untuk mengirimkan pesan.

Bahkan di era serba digital seperti sekarang ini siapapun sangat membutuhkan pulsa Karena pulsa juga bisa untuk mengisi paket data. Banyaknya media sosial membuat banyak orang membutuhkan lebih banyak kuota dan hal ini bisa manfaatkan.

Jika anda tidak memiliki toko secara nyata, mungkin anda bisa berjualan secara online terlebih dahulu. Berjualan secara online memiliki banyak kelebihan di mana modal yang dibutuhkan tidak besar.

Ada banyak aplikasi untuk berjualan pulsa yang tidak membutuhkan deposit dengan nominal besar sehingga sangat bisa dimanfaatkan bagi para pemula yang ingin mencoba peruntungan dalam bisnis jual pulsa.

Sebenarnya sangat mudah di mana tahap pertama agar bisa menjadi penjual pulsa adalah mendaftarkan diri sebagai agen pulsa di beberapa distributor pulsa dan umumnya deposit yang dibutuhkan untuk pertama kali adalah kurang lebih 500 ribu.

Tentu tergantung pada distributor yang akan anda ikuti karena setiap distributor memiliki ketentuan yang berbeda. Anda bisa memulai bisnis tersebut tanpa membutuhkan toko fisik karena penggunaan sistem online lebih fleksibel.

Asalkan Anda bisa dihubungi selama 24 jam atau memiliki respon yang positif terhadap konsumen yang membutuhkan pulsa tentu anda akan memiliki pelanggan tersendiri dan lama-kelamaan akan ramai tanpa toko fisik.

Terkadang secara otodidak orang-orang mendownload aplikasi untuk berjualan pulsa dan memulainya dengan praktek secara langsung karena bisnis pulsa terbilang memiliki resiko yang sangat kecil sehingga recommended untuk mengisi waktu luang dengan bisnis.

Jadi sebenarnya jika ingin memulai berjualan pulsa cobalah membuka bisnis secara online terlebih dahulu dan lihatlah antusiasme para pelanggan anda dan barulah bisa mencoba peruntungan dengan membuka toko fisik.

Bahkan jika anda ingin membuka toko fisik tidak harus menyewa lahan di tengah kota ataupun di jalan besar karena Anda bisa membuka toko di depan rumah untuk melayani orang-orang terdekat terlebih dahulu.

Tips Berjualan Pulsa Secara Online Ataupun Offline 

Sebelum membahas lebih lanjut mengenai aplikasi untuk berjualan pulsa maka anda perlu mengetahui apa saja tips sukses membangun bisnis tersebut. Agar nantinya Anda juga bisa menerka-nerka apakah bisnis anda akan berjalan mulus.

Memulai sebuah bisnis apapun itu tidak boleh asal-asalan, Ada membutuhkan langkah-langkah yang tepat agar bisa mendapatkan keuntungan atau penghasilan tambahan dengan lebih maksimal, berikut langkah-langkah yang bisa diterapkan:

  • Pastikan memilih distributor yang tepat

Salah satu hal penting yang perlu diperhatikan ketika bisnis pulsa adalah menentukan kepuasan konsumen saat memberikan dana dan sebenarnya sangat mudah karena anda hanya perlu memastikan kecepatan pulsa masuk.

Lalu bagaimana agar nominal pulsa cepat masuk kepada pembeli dan tentu saja anda perlu memilih aplikasi untuk berjualan pulsa yang recommended dan pilihlah distributor terbaik.

Pilihlah distributor yang memberikan pelayanan prima pula dengan demikian maka pelanggan pelanggan Anda akan merasa puas dan semakin percaya bahkan lebih loyal kepada anda.

  • Tetapkan harga jual yang wajar

Mengingat banyak sekali pebisnis di bidang yang sama yaitu berjualan pulsa maka memiliki persaingan yang cukup tinggi sehingga untuk mengakali hal tersebut maka pandai-pandailah menetapkan harga jual.

Tak hanya kualitas yang bisa menentukan daya tarik namun anda juga bisa memberikan pelayanan dari harga jual yang wajar, kuncinya adalah buat konsumen Anda untung tanpa harus merugikan bisnis anda.

  • Berikan pelayanan ekstra pada pelanggan

Selain tentang bagaimana memilih aplikasi untuk berjualan pulsa yang recommended sebenarnya Anda juga perlu memberikan pelayanan ekstra pada pelanggan agar nantinya pelanggan merasa senang dan mau kembali membeli pulsa.

Sebagai contoh, Anda bisa memberikan pelayanan 24 jam nonstop atau memberikan promo-promo tertentu bahkan jika memungkinkan, cobalah memberikan sistem pembayaran angsuran atau paylater.

  • Berjualan secara online lebih recommended

Tidak ada yang salah dengan membuka toko pulsa secara fisik namun berjualan secara online memberikan peluang lebih besar Karena pasar anda lebih luas sehingga Anda bisa memanfaatkan aplikasi-aplikasi berjualan online yang ada.

Jadi tidak hanya aplikasi untuk berjualan pulsa yang perlu dipertimbangkan namun anda juga bisa bergabung pada e-commerce yang bisa membuat melakukan bisnis dengan mudah.

  • Berikan alternatif yang variatif mengenai metode pembayaran

Terakhir anda perlu memastikan memiliki banyak alternatif terhadap metode pembayarannya jadi tidak hanya terima uang tunai saja karena terlalu ketinggalan zaman.

Cobalah mengikuti perkembangan teknologi di mana Anda bisa melakukan atau menerima pembayaran yang memudahkan para konsumen agar lebih puas saat berbelanja misalnya menggunakan kartu debit atau kartu kredit.

Anda juga bisa menggunakan jasa bank virtual atau jasa dompet digital seperti Gopay, LinkAja, Ovo, Dana dan lain-lain sehingga ada banyak pilihan untuk konsumen ketika akan membeli produk Anda.

Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa Paling Recommended Untuk Pemula

Sebenarnya ada banyak aplikasi untuk menjual pulsa yang tersedia di masing-masing toko aplikasi entah itu di ponsel dengan sistem Android ataupun iOS dan Anda bisa mendapatkan harga yang relatif murah.

Ketika Mendapatkan harga murah dari masing-masing operator tentu saja Anda bisa menjualnya kembali ke pengguna lain dengan harga yang lebih tinggi untuk mendapatkan selisih harga atau keuntungan.

Beberapa aplikasi bahkan tidak mengharuskan anda untuk melakukan deposit atau pengisian saldo dengan nominal tertentu sehingga Anda bisa memulai bisnis dengan modal ringan dari aplikasi berikut:

  • Aplikasi untuk berjualan pulsa, AyoPop

    Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa, Cara Memulai dan Tips-tipsnya_Aplikasi untuk berjualan pulsa, AyoPop

    Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa, Cara Memulai dan Tips-tipsnya_Aplikasi untuk berjualan pulsa, AyoPop

Aplikasi jualan pulsa pertama yang cukup terkenal adalah AyoPop, di mana ada bisa mendapatkan pembilang pulsa dari semua operator melalui aplikasi ini dan dilakukan dengan berbagai metode pembayaran.

Bahkan selain pulsa Anda juga bisa mendapatkan pembelian paket data internet, token listrik hingga tagihan BPJS dan layanan tersebut bisa diakses 24 jam nonstop dan tersedia melalui ponsel pintar berbasis iOS dan Android.

  • Dapatkan harga murah dari UnitedPay

    Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa, Cara Memulai dan Tips-tipsnya_Dapatkan harga murah dari UnitedPay

    Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa, Cara Memulai dan Tips-tipsnya_Dapatkan harga murah dari UnitedPay

Cobalah mendapatkan harga murah dari aplikasi UnitedPay bahkan ada berbagai metode pembayaran seperti transfer bank BCA, BNI, Mandiri tinggal bisa juga dibayarkan melalui Alfamart dan Alfamidi.

Aplikasi untuk berjualan pulsa yang satu ini bahkan sudah dilengkapi dengan fitur rekap penjualan sehingga tidak membuat anda pusing ketika memiliki banyak pelanggan atau konsumen dan bisa diakses dengan ponsel pula.

  • M-pulsa sangat umum dan Recommended

    Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa, Cara Memulai dan Tips-tipsnya_M-pulsa sangat umum dan Recommended

    Aplikasi Untuk Berjualan Pulsa, Cara Memulai dan Tips-tipsnya_M-pulsa sangat umum dan Recommended

M-Pulsa juga merupakan aplikasi yang bisa difungsikan untuk mendukung layanan pembelian pulsa secara online tentu memiliki harga bersaing dengan agen-agen pulsa lain. 

Bisakah Berjualan Pulsa Tanpa Modal atau Setidaknya Minim Modal?

Berjualan pulsa umumnya dilakukan oleh orang-orang yang memiliki waktu luang di sela-sela aktivitas atau bahkan para pelajar atau mahasiswa hingga ibu rumah tangga terkadang juga berjualan pulsa tanpa membuka toko fisik.

Jika anda ingin memulainya, umumnya anda akan bertanya-tanya apakah bisa mendownload aplikasi untuk berjualan pulsa lalu memulainya tanpa menggunakan modal atau setidaknya modalnya sangat minim.

Sebenarnya mudah saja karena anda tinggal mencari distributor yang tepat misalnya distributor yang memberikan Anda kebebasan dalam menentukan deposit atau bahkan memberikan deposit secara cuma-cuma untuk pemula dan lain-lain.

Baca juga: Pilihan Game Jaman Dulu Terbaik dan Alasannya

Masing-masing distributor memiliki aturan serta persyaratan berbeda mengenai berapa minimal deposit sehingga anda hanya perlu mencari distributor sesuai kebutuhan agar bisa memulai bisnis dan download aplikasi untuk berjualan pulsa menggunakan modal minim.