Scroll to read more

Pada dasarnya link twibbon merupakan sebuah tautan yang berisi template untuk foto dalam agenda tertentu. Twibbon sendiri adalah sebuah media sosial berbasis foto yang sekarang sedang trendi.

Baca juga: Daftar HP Infinix Keluaran Terbaru dengan Fitur Terlengkap

Penggunaan jejaring sosial ini sendiri sekarang sedang hits di Indonesia karena dianggap unik. Padahal gimmick seperti ini sebenarnya dulu sudah ada mulai dari pinterest, tumblr, sampai instagram.

Namun layanan template ini tiba-tiba hype lagi terutama mendekati hari raya 2022 kemarin. Jadi bagi Anda yang belum catch up dengan trending ini ayo segera lakukan sekarang agar tidak ketinggalan.

Kami akan membahas manfaat sampai cara membuat desain sehingga Anda bisa lebih mahir mengoperasikan. Karena ketika hanya menggunakan tautan milik orang lain tentu akan cukup membosankan.

Jadi Anda sebagai influencer akan semakin optimal dalam mengelola engagement dengan para pengikut. Langkah seperti itu tentu akan optimal ketika diterapkan untuk membuat kampanye tertentu.

Cara Membuat Link Twibbon Sendiri

 Mengenal Link Twibbon dan Manfaatnya_Cara Membuat Link Twibbon Sendiri

Mengenal Link Twibbon dan Manfaatnya_Cara Membuat Link Twibbon Sendiri

Biasanya memang kita hanya tinggal menggunakan tautan dari jejaring sosial tersebut untuk menggunakannya. Namun bagaimana jika kita mempunyai ide sendiri dan ingin membuat tautan terkait.

Ternyata caranya tidak terlalu sulit dilakukan oleh semua orang bahkan ini gratis. Jadi berikut ini akan kami berikan beberapa tutorial agar nantinya Anda bisa membuat sendiri secara mudah.

  1. Buka situs twibbonize.com
  2. Login jika sudah memiliki akun
  3. Jika belum memiliki akun daftar terlebih dahulu
  4. Apabila sudah masuk pada halaman utama klik buat baru
  5. Berikan deskripsi pada template agar lebih menarik
  6. Unggah gambar yang akan dijadikan sebagai template
  7. Berikan keterangan tambahan agar orang lain mudah menemukannya
  8. Tunggu beberapa saat dan selesai

Memang cukup mudah dalam membuat link twibbon sendiri secara gratis dan cepat. Cara tersebut tentu saja akan membantu Anda apabila ingin membuat campaign tertentu sesuai dengan kebutuhan.

Memang tujuan utama dari adanya twibbon ini adalah untuk mendukung kegiatan kampanye tertentu. Mulai dari penghijauan, hari ulang tahun sebuah instansi, sampai adanya peluncuran produk baru.

Jadi semua orang akan semakin mudah dalam menemukan hal yang relevan terhadap kesukaannya. Apalagi ini juga tertaut dengan beberapa media sosial lainnya sehingga menambah engagement.

Sistem seperti itu tentu saja dapat menjadi sebuah langkah paling mudah dalam meningkatkan feedback pengguna. Jadi event yang kita laksanakan bisa diketahui secara relevan oleh para pemirsa.

Apabila sudah mengetahui cara membuat link twibbon sekarang Anda bisa langsung mengimplementasikan. Tidak perlu waktu terlalu lama cukup lima menit dan semuanya bisa selesai secara sempurna.

Cara Membuat Gambar untuk Twibbon

Jika sudah mengetahui cara membuat link sekarang Anda juga perlu mengetahui cara membuat gambarnya. Ada beberapa aplikasi yang dapat digunakan untuk mendukung aktivitas ini.

Seperti canva, convertio, dan picsart semuanya bisa digunakan sesuai dengan kemampuan dan keinginan. Kami akan memberikan tutorial bagaimana membuat gambar menjadi PNG agar dapat diunggah pada sosial media tadi.

  1. Siapkan gambar
  2. Masuk ke convertio.co
  3. Pilih file gambar yang akan dikonversi ke PNG
  4. Tekan tombol convert
  5. Tunggu beberapa saat
  6. Hasil bisa langsung diunduh

Dengan menggunakan convertio Anda bisa menggunakan gambar dari canva atau picsart untuk twibbon. Ini nantinya akan memudahkan pembuatan link twibbon karena gambar sudah sesuai dengan kriteria.

Apabila Anda hobi melakukan desain sendiri bisa saja membuatnya secara manual kemudian melakukan konversi. Namun sekarang sudah banyak template yang disediakan oleh picsart atau canva.

Sehingga para pengguna tinggal mencari yang ada relevansinya dengan kegiatan dan langsung menggunakannya. Ini adalah salah satu langkah paling mudah untuk melakukan promosi atau kampanye.

Berbagai kegiatan bisa kita terapkan menggunakan media sosial ini sehingga nantinya memiliki banyak pengikut. Memang ada berbagai manfaat yang bisa kita dapatkan menggunakan link twibbon.

Oleh karena itu pada segmen berikutnya akan kami bahas apa saja sebenarnya manfaat dari media sosial ini. Sehingga Anda sebagai pengguna bisa memanfaatkannya secara lebih maksimal.

Manfaat Menggunakan Media Sosial Twibbon

 Mengenal Link Twibbon dan Manfaatnya_Manfaat Menggunakan Media Sosial Twibbon

Mengenal Link Twibbon dan Manfaatnya_Manfaat Menggunakan Media Sosial Twibbon

Ada beberapa manfaat yang bisa kita rasakan dengan menggunakan media sosial tersebut. Berikut ini akan kami jelaskan beberapa yang paling relevan dan masif dampaknya ketika menggunakannya.

  • Memperluas jangkauan campaign

Ketika menggunakan media sosial seperti link twibbon jangkauan dari kampanye akan jauh lebih luas. Karena tidak ada batasan siapa saja yang menggunakan media sosial lainnya.

Kelebihan seperti ini tentu saja membuat batasan antara pengguna social media semakin tidak berpengaruh. Selama kita mendapatkan tautan tentu masih bisa berpartisipasi dalam sebuah kampanye.

  • Mengurangi biaya promosi

Salah satu keunggulan ketika ini digunakan adalah menurunnya biaya promosi karena bisa dilakukan secara gratis. Jadi dalam event tertentu kita tidak perlu mengeluarkan anggaran link twibbon terlalu besar.

Sudah ada platform yang bisa dipakai secara optimal sehingga nantinya kita langsung bisa menggunakannya. Berbagai campaign dapat didukung menggunakan langkah seperti ini.

  • Mengoptimalkan feedback

Ketika menggunakan media yang langsung berkaitan dengan pengguna tentu mendapatkan feedback bisa sangat mudah. Jadi menggunakan link twibbon akan lebih cepat melihat respons peserta.

Apakah mereka merasa optimal dengan campaign atau event dilakukan atau tidak. Ini adalah langkah mudah dan cepat yang dapat kita rasakan apabila menggunakan twibbon.

Sebenarnya masih ada lagi banyak manfaat yang bisa kita rasakan ketika menggunakan twibbon. Namun ketiga hal tersebut merupakan dampak positif terbesar langsung bisa kita rasakan secara cepat.

Kelemahan yang Dirasakan Ketika Menggunakan Twibbon

Selain keunggulan tadi ada juga keterbatasan atau kelemahan yang akan kita rasakan ketika menggunakannya. Berikut ini akan kami berikan referensi sehingga dapat menjadi faktor penyeimbang dalam pertimbangan penggunaan.

  • Ketergantungan pada sosial media lainnya

Perlu disadari bahwa twibbon sangat bergantung pada engagement dari social media lainnya. Jika jejaring sosial underlying yang kita pakai tidak memiliki engagement bagus maka hasilnya tentu sama saja.

Sehingga jika ingin mendapatkan jaringan luas dalam pemakaian link twibbon tetap harus teliti. Pastikan apakah platform fundamental yang digunakan sudah memiliki engagement bagus atau belum.

  • Kurang fleksibel 

Meskipun kita bisa mendapatkan cukup banyak keuntungan namun nyatanya twibbon masih kurang fleksibel. Terlalu banyak event bergantung pada keberuntungan agar engagement bisa tinggi.

Ini tentu saja akan sangat membatasi hubungan kita terhadap para pemirsa dan target pasar. Memang akan cukup sulit apabila nantinya tidak bisa kita sesuaikan dengan kebutuhan pribadi.

  • Terlalu gimmick

Salah satu kelemahan jejaring sosial yang terlalu gimmick adalah mudah tergeser oleh platform lainnya. Sebenarnya kita tidak perlu menggunakan platform link twibbon apabila menginginkan hasil serupa.

Media sosial lainnya juga sudah banyak menawarkan layanan serupa hanya saja di Indonesia kurang populer. Gimmick seperti itu tentu akan berdampak buruk ketika dijalankan dalam jangka panjang.

Memang cukup fatal kekurangan dari adanya jejaring sosial satu ini karena banyaknya ketergantungan. Jadi ketika digunakan sebagai fundamental akan terlalu mudah tergeser oleh platform dan gimmick lainnya.

Optimasi Penggunaan Twibbon untuk Kampanye

 Mengenal Link Twibbon dan Manfaatnya_Optimasi Penggunaan Twibbon untuk Kampanye

Mengenal Link Twibbon dan Manfaatnya_Optimasi Penggunaan Twibbon untuk Kampanye

Tujuan utama dari jejaring sosial satu ini adalah sebagai platform kampanye demi mendapatkan engagement tinggi. Bagaimana optimasi agar hal tersebut dapat tercapai secara konsisten.

Kami akan membedah bagaimana optimasi yang diperlukan sehingga kita bisa sukses dalam melakukan kampanye menggunakannya. Ada beberapa trik seperti berikut ini bisa digunakan oleh para pengguna.

  • Tentukan gimmick

Kita perlu menentukan gimmick optimal agar relevan dengan kampanye yang hendak dilakukan. Misalnya gimmick nasionalisme ketika mendekati bulan agustus sehingga relevan dengan feedback.

Langkah seperti itu tentu akan optimal untuk memaksimalkan link twibbon ketika dipakai. Memang gimmick seperti ini penting untuk kita perhatikan agar relevansi dan engagement optimal.

  • Tag 

Menentukan tag juga sangat krusial untuk gimmick seperti jejaring sosial ini agar mendapatkan feedback bagus. Jadi kita harus mencari keyword paling relevan agar berhubungan dengan event.

Jangan lupa juga untuk menambahkan deskripsi pendek agar lebih optimal terhadap algoritma. Sistem seperti itu perlu kita perhatikan apabila menginginkan hasil engagement optimal.

  • Target pasar

Target pasar dari event yang akan kita buat tentu tidak boleh terlalu general. Jadi pastikan ada klasifikasi jelas bagaimana nantinya kampanye tersebut diterima oleh pengguna internet.

Apabila kita menentukan target pasar terlalu general maka kemungkinan untuk salah sasaran juga semakin besar. Ini adalah kesalahan terbesar yang sering dilakukan oleh para influencer awam.

Baca juga: Ini Dia Harga Apple Watch Seri Terbaru Beserta Spesifikasinya

Jika kita sudah memahami beberapa aspek tersebut tentu sekarang penggunaan akan semakin optimal. Anda bisa segera mencoba sendiri link twibbon agar bisa digunakan secara optimal untuk kebutuhan terkait.