Scroll to read more

Aplikasi game launcher terbaik saat ini cukup banyak di internet. Mereka memberikan kemudahan berbagai macam fasilitas yang pastinya akan memudahkan Anda untuk memainkan berbagai macam permainan.

Baca juga: Rekomendasi Game PC Terbaik dan Berbagai Tips Menarik

Hanya saja dalam memilihnya tidak boleh salah. Karena, beberapa diantaranya membuat perangkat menjadi lemot dan sering lag, bahkan ada beberapa kasus baterainya menjadi sangat boros sehingga, kurang nyaman digunakan.

Aplikasi Game Launcher Terbaik

Harus diakui memilihnya memang tidak mudah, apalagi dengan spesifikasi ringan serta tidak membuat boros baterai. Oleh karena itu, di bawah ini akan membahas pilihan game launcher terbaik untuk Anda.

Tidak perlu khawatir semua rekomendasi tersebut sudah bagus. Artinya, tidak membuat RAM Anda terpakai begitu banyak, lalu apa saja pilihannya? Perhatikan beberapa penjelasannya di bawah ini.

  • GOG Galaxy

aplikasi game launcher terbaik

source: special

Aplikasi game launcher terbaik pertama adalah GOG Galaxy. Pada awalnya merupakan sebuah peluncur yang digunakan untuk pembelian seluruh permainannya saja. Tetapi, seiring berjalannya waktu semua itu berubah.

Mereka berubah menjadi lebih besar lagi dengan layanan yang cukup meyakinkan, sehingga skalanya menjadi universal. Artinya, Anda bukan hanya mampu mengintegrasikan game PC yang sudah Anda beli di GOG saja.

Melainkan dapat juga melakukan sinkronisasi di berbagai permainan konsol, misalnya Xbox atau playstation. Sebagai upaya melihat berbagai statistik data, screenshot serta hingga dapat melakukan kombinasi di semua daftar teman.

  • Google Play Game

aplikasi game launcher terbaik

source: special

Aplikasi game launcher terbaik datang dari Google play. Pasti Anda sudah tidak asing lagi bukan? Peluncur satu ini memang sangat mengesankan karena, mampu menyinkronkan hampir seluruh permainan.

Jadi, sebelum menggunakannya setiap pemain wajib memiliki akun terlebih dulu. Kemudian, mereka bisa melakukan sinkronisasi antar permainan. Jika, Anda tipe orang yang suka berganti smartphone, maka pilihan ini paling cocok.

Selain itu, Google Play Game juga mampu menyimpan permainan mana yang menurut Anda seru. Sudah terhapus tetapi, ingin mencoba memainkannya lagi. Hal ini sangat menyenangkan apalagi, manusia terkadang bosan.

Hadirnya aplikasi game launcher terbaik tersebut membuat pemain sendiri tidak akan pernah kehilangan. Bukan hanya sampai disitu saja, ketika banyak orang sudah memainkannya dan menjadi populer.

Peluncur ini secara otomatis akan melakukan masukan kepada pemain. Menariknya semua genre bisa didapatkan, selain itu Anda juga bisa terhubung dengan lainnya. Bahkan, dapat interaksi satu sama lain.

Tidak heran bila mereka bisa saling follow atau bantu, melihat progres mereka sampai dimana hingga mencuri ilmunya. Dengan begini melakukan permainan online menjadi lebih seru dan menyenangkan. 

  • Razer Cortex

aplikasi game launcher terbaik

source: special

Aplikasi game launcher terbaik selanjutnya adalah Razer Cortex. Pusat gaming ini sendiri mempunyai berbagai macam kombinasi seperti, integrasi twitch, hingga software untuk meningkatkan sebuah permainan.

Dengan dukungan cloud membuat pemain cukup mudah untuk menyimpannya. Apalagi, dalam aplikasi sendiri sudah dilengkapi dengan fitur langsung masuk ke berbagai jejaring media sosial. Hanya saja, fitur deals cukup menarik.

Jadi, setiap pemain akan diberikan penawaran harga, semua sudah dirangkum oleh cortex. Jadi, tidak perlu repot harus mencarinya sendiri di internet. Fasilitas ini sendiri untuk harganya akan di update.

Aplikasi game launcher terbaik juga memberikan keleluasaan bagi penggunanya untuk membaca setiap review dari gamer lain. Dengan begini, Anda akan mendapatkan kualitas permainan terbaik, dan tidak abal-abal.

Bukan hanya dari pemain biasa saja, melainkan profesional sampai orang terpercaya juga tersedia. Dengan begini, setiap pemain bisa mempertimbangkan sendiri apakah akan memainkannya atau tidak. Fasilitasnya masih banyak lagi.

Mereka memberikan tingkat keamanan sangat tinggi, tidak heran bila penyimpanan serta data setting dapat melakukan grafis serta resolusi terbaik. Razer mengumumkan aplikasinya akan meluncur secara gratis.

Poin menarik lainnya adalah mereka akan memberikan diskon cukup besar. Bagi beberapa produk yang dinilai bagus atau sebagai bentuk penghormatan. Tidak heran bila Razer Cortex banyak hanya diminati.

  • Samsung Game Launcher

aplikasi game launcher terbaik

source: special

Aplikasi game launcher terbaik berikutnya adalah Samsung game Launcher yang memberikan pengalaman bermain game menjadi lebih mengesankan dan memuaskan. Karena, kemampuannya sudah disesuaikan dengan kebutuhan.

Artinya Anda dapat melakukan non aktif untuk seluruh peringatan serta pemberitahuan selama masih bermain. Kondisi seperti ini bagi sebagian pemain menjadi salah satu metode terbaik karena, tidak merasa terganggu.

Kemampuan lainnya yang sudah disematkan adalah menghemat pemakaian dari baterai itu sendiri. Walau Anda harus mengorbankan resolusinya menjadi lebih kecil, hanya saja hal tersebut dirasa baik.

Tetapi, perlu diingat jangan terlalu ekstrem. Pada perangkat Samsung sendiri aplikasi game launcher terbaik tersebut sebenarnya sudah tersedia. Hanya saja ada di beberapa perangkat tertentu saja.

Sementara lainnya, bisa melakukan pengunggahan sendiri. Game launcher seperti ini biasanya sudah terdapat di user interface mereka. Jadi, tinggal buka lalu download saja, rasakan pengalaman berbeda.

Selain itu, memakai aplikasi tersebut juga mempunyai berbagai macam fasilitas tambahan yang nantinya mampu menguntungkan para pemain. Oleh karena itu, lebih disarankan untuk memakainya dibandingkan tidak, karena hasilnya juga beda.

  • Playnite

aplikasi game launcher terbaik

source: special

Aplikasi game launcher terbaik berikutnya adalah playnite, dimana Anda dapat menggabungkan semua platform dalam game menjadi satu. Apalagi kalau Anda mempunyai beberapa platform seperti, twitch, origin, uplay, steam.

Para pemain dapat melakukan aksesnya tanpa kesulitan hingga mampu mengoleksi berbagai videogame. Menariknya user interface tertata dengan baik sehingga, memudahkan Anda untuk menggunakannya tanpa perlu belajar lebih lama.

Software dari Playnite ini sudah open-source sehingga progresnya sendiri cukup konstan. Dengan begini Anda tidak perlu buka masuk ke berbagai platform game hanya untuk mendapatkan satu permainan.

Aplikasi game launcher terbaik ini cocok untuk personal komputer atau laptop. Anda sendiri dapat menambahkan emulator mulai dari NES hingga WII U. Anda dapat menjalankannya seperti PC di porting.

Semua catatan permainan bisa dilihat disini. Mulai dari berapa jam, kapan mulai hampir seperti sebuah perpustakaan. Selain itu, Playnite juga siap memberikan berbagai macam informasi penting mengenai permainan tersebut.

Perlu diperhatikan bahwa, apk ini merupakan open source jadi, Anda bisa merancang berbagai tema antar pengguna atau memberikan donasi untuk developer sehingga, mereka dapat berkembang lebih jauh.

Bagi pecinta game retro, rasanya mengunggahnya di PC adalah sebuah keharusan. Karena, dengan menggunakannya, permainan klasik seperti itu bisa dimainkan, jadi selamat berbahagia serta bernostalgia saat memainkannya.

  • Radeon Software

aplikasi game launcher terbaik

source: special

Aplikasi game launcher terbaik berikutnya adalah Radeon Software yang berasal dari AMD. Kartu grafis ini memberikan kenyamanan bagi para kreator, gamer, serta memberikan berbagai  fitur canggih.

Kemampuannya dalam bermain memberikan tenaga khusus dan pengalaman yang sangat menarik. Mempunyai AMD link khusus windows yang dapat dihubungkan dengan berbagai  perangkat lainnya seperti tablet, TV, atau Ponsel.

Menghubungkannya biasanya memakai layanan virtual. Fitur lainnya adalah mampu menangkap berbagai momen seru dan menarik yang terjadi ketika Anda sedang memainkannya. Harus diakui bahwa, aplikasi ini adalah pembuka.

Artinya menghadirkannya membuat pengalaman dalam bermain semakin lengkap dan menyenangkan. Lebih responsif, bahkan secara visual tampak terlihat nyata, tidak heran bila pemain betah untuk memainkannya dengan durasi panjang.

Aplikasi game launcher terbaik juga memberikan fitur terbaik untuk proses pendinginan PC atau laptop. Hal ini sangat penting diperhatikan karena, berpengaruh besar kepada banyak hal mulai dari baterai.

Jika terlalu panas dan sulit terkendali membuat konsumsi dayanya terasa sangat boros. FPS yang diberikan juga terasa stabil sehingga, untuk permainan berat masih bisa mendapatkan kenyamanan dan optimal.

aplikasi game launcher terbaik

source; special

Tidak ingin kalah dari AMD, NVIDIA juga meluncurkan peluncur sebagai salah satu upaya menarik para gamer agar menggunakan apk miliknya itu. Pengaturan GPU menjadi lebih bagus serta optimal.

Bahkan, ketika pemain bersedia melakukan update driver, kemampuannya semakin meyakinkan. Geforce experience mampu menampilkan berbagai game yang sudah terinstal dengan begitu mudah, rapi, disertai deskripsi serta artbox.

Tidak heran bila para gamer mampu mengoptimalkan permainan kesukaannya ini hanya dengan satu klik saja. Pengalamannya bermain menjadi lebih meyakinkan serta mampu direkomendasikan untuk semua orang.

Harus diakui peluncur seperti ini memberikan nuansa baru yang lebih menyenangkan. Rasanya memainkannya jadi mudah hanya saja aplikasi game launcher terbaik begitu banyak, maka jangan sampai salah pilih.