Scroll to read more

Bagaimana cara bersihkan aplikasi di iPhone? Mungkin kalian juga bertanya-tanya dan masih bingung dalam melakukannya. Terlebih lagi kalau sebelumnya kalian adalah pengguna Android dan berpindah ke perangkat iOS tentu sejumlah kendala akan ditemui bukan? 

Baca juga : Cara Membuat NIB Online 2023, Berguna untuk UMKM

Hal tersebut bukan tanpa alasan karena biasanya di dalam ponsel Android memang sudah tersedia menu menghapus cache secara langsung sehingga tidak akan kesulitan dalam melakukannya, termasuk juga bagi pengguna pemula. 

Tetapi memang di perangkat iOS sedikit membingungkan terutama kalau kalian belum terbiasa dengan sistem operasi satu ini. Tetapi jangan khawatir karena kita akan memberikan panduan lengkapnya hanya untuk kalian sehingga aplikasi di iPhone bebas dari cache dan data. 

Apakah Cache Data Boleh Dihapus di iPhone?

Apakah Cache Data Boleh Dihapus di iPhone?

Apakah Cache Data Boleh Dihapus di iPhone?

Sebelum kalian memutuskan untuk bersihkan aplikasi di iPhone pastinya juga akan bertanya-tanya apa sebenarnya cache bukan? sebab walaupun istilah ini sudah tidak asing di telinga, tetapi masih banyak masyarakat belum memahami pengertiannya dengan pasti. 

Hal itu adalah hal wajar dan lumrah terutama kalau kalian memiliki informasi terbatas dan tidak pernah bergelut di bidang teknologi. Secara singkat, cache merupakan informasi dimana nantinya mencakup gambar, file dan skrip dari situs ataupun aplikasi.

Sebenarnya, untuk bersihkan aplikasi di iPhone tidaklah sesulit seperti di bayangan bahkan kalian dapat melakukannya secara langsung melalui menu pengaturan. Tetapi daripada kalian bingung, maka kita sudah menyiAPKan ulasannya di bawah ini. 

Kehadirannya akan tersimpan secara otomatis dengan tujuan untuk mempercepat proses memuat atau loading ketika user menggunakan aplikasi di dalam iPhone nantinya. Misalnya saja adalah ketika kalian mengakses aplikasi Instagram ataupun TikTok, maka tidak perlu memasukkan password kembali karena data telah tersimpan di cache. 

Apakah boleh bersihkan aplikasi di iPhone cache dan sampah? Walaupun kehadirannya memang mempunyai peran sangat penting, tetapi sebenarnya kehadirannya tidak begitu penting juga karena tujuan utamanya adalah berikan kenyamanan kepada pengguna. 

Sehingga kalau kalian akan membersihkan cache pada APK di iPhone maka sah-sah saja dan tidak akan memberikan dampak cukup besar terhadap aplikasi yang terdapat pada perangkat. Tetapi kemungkinan besar kalian akan diminta untuk melakukan login ulang saat sudah menghapusnya. 

Tetapi sama seperti pada perangkat Android, apabila kalian membiarkan cache aplikasi bertumpuk dalam waktu lama, ternyata dapat menyebabkan kinerja dari perangkat akan terhadap sehingga membuat perangkat akan terasa lebih lemot. 

Inilah mengapa kalian mungkin akan disarankan untuk bersihkan aplikasi di iPhone secara berkala agar bisa mendapatkan keuntungan nantinya. Bagi yang masih bingung, maka dapat mengikuti tutorial pada ulasan berikutnya. 

Cara Bersihkan Aplikasi di iPhone dengan Mudah

Perlu diketahui bahwa aplikasi yang terpasang pada perangkat iPhone biasanya memang akan menyimpan data sekaligus cache di dalamnya. kalau kalian membiarkannya terus ternyata dapat mengakibatkan memori internal di dalamnya akan semakin berkurang. 

Di sinilah pentingnya agar kalian bersihkan aplikasi di iPhone tersebut secara rutin. Jadi, untuk melakukan penghapusan sendiri ternyata sangat mudah dan bahkan hanya beberapa langkah saja. Berikut ini panduan di dalam membersihkan cache dan sampah pada aplikasi iOS. 

  • Melalui Safari

Apabila kalian enggan untuk mengunduh aplikasi tambahan karena tidak ingin memakan ruang penyimpanan lagi, maka dapat membersihkan cache dan data sampah melalui Safari ini. 

Seperti sudah diketahui bahwa Safari merupakan browser yang disediakan oleh Apple baik perangkat iOS ataupun MacOS untuk tujuan akses internet. Di sinilah, kalian dapat dengan mudah membersihkan sampah melalui browser ini secara langsung. 

Tetapi pastikan bahwa pengguna sudah login melalui akun ke Safari dan dapat mengikuti langkah-langkah di bawah ini:

  • Silahkan buka aplikasi Safari dahulu 
  • Sesudah masuk, pilih menu settings atau pengaturan
  • Kemudian kalian dapat segera masuk ke Account & Password 
  • Silahkan pilih clear history and website data 
  • Konfirmasi dengan memilih opsi tersebut
  • Selesai
  • Melalui Data Aplikasi

Masih ada cara bersihkan aplikasi di iPhone yang dapat kalian gunakan yakni melalui data aplikasi. Tentunya aplikasi tersebut sudah terinstall melalui perangkat iPhone kalian. Bahkan data tersebut dapat mencapai hingga 500 MB. 

Data sebesar itulah memang harus segera dihapus agar nantinya kesehatan dari ponsel tetap terjaga. Jadi kalau kalian masih bingung melakukannya, maka berikut sejumlah panduan lengkapnya. 

  • Akses menu settings pada ponsel iPhone
  • Setelah itu dapat memilih menu General, kemudian iPhone storage 
  • Nantinya pengguna akan melihat langsung daftar aplikasi yang sudah terpasang 
  • Apabila data tersebut sudah lebih dari 500 MB maka dapat dihapus dengan cara tab delete App 
  • Setelah itu, kalian bisa langsung menyetujuinya 
  • Kalau APK sudah terhapus maka silahkan install kembali melalui App Store 
  • Selesai maka data akan kembali rendah. 
  • Memuat Ulang Perangkat 

Masih mencari opsi bersihkan aplikasi di iPhone? Cara selanjutnya ini pun juga bisa diterAPKan oleh para pengguna. Yakni kalian dapat melakukan restart alias muat ulang dari ponsel. 

Perlu diketahui bahwa kegiatan restart HP inilah disarankan agar dilakukan minimal seminggu sekali. Selain dapat menjaga performa ternyata juga dapat membersihkan cache yang ada di dalamnya. 

Berikut ini langkah-langkah untuk memuat ulang (Restart) pada perangkat iPhone:

  • Silahkan tekan tombol sleep atau wake 
  • Tunggu selama beberapa saat hingga layar iPhone muncul slide to Power Off
  • Silahkan geser slide tersebut kekanan untuk mematikan perangkat 
  • Untuk menyalakannya, tinggal tekan tombol sleep atau wake kembali 
  • Setelah restart inilah, perangkat jauh lebih bersih dan segar. 

Membersihkan iPhone Pakai Aplikasi Tambahan

Jika panduan bersihkan aplikasi di iPhone di atas dapat dilakukan tanpa bantuan APK tambahan maka berikutnya adalah dengan APK pihak ketiga. Saat ini, telah banyak APK yang dapat digunakan untuk membersihkan cache pada perangkat seluler. 

Dan masing-masing APK itulah juga menawarkan fitur terbaik sehingga bisa memberikan kepuasan tersendiri bagi pengguna nantinya. Jadi, apa sajakah pilihan APK untuk membersihkan perangkat iOS kalian tersebut? 

  • Clean Doctor

Kalau kalian sudah lama menggunakan iPhone pastinya sudah tidak asing lagi dengan kehadiran Clean Doctor satu ini bukan? Platform inilah dapat digunakan untuk menghapus sampah tidak penting di iOS dan juga dapat diunduh secara gratis. 

Tidak hanya tersedia pada perangkat iPhone saja tetapi Clean Doctor inilah juga dapat digunakan buat menghapus sampah di Android. Bahkan juga tersedia fitur berupa pemantauan atau notifikasi apabila sampah sudah penuh. 

  • Cleanfox 

Masih ada APK untuk bersihkan aplikasi di iPhone dengan optimal yakni Cleanfox satu ini. Sama seperti sebelumnya, APK inilah juga dapat digunakan secara gratis melalui App Store sehingga sangat menguntungkan. 

Perlu diketahui bahwa kalian tidak hanya bisa mendapatkan fitur untuk membersihkan sampah saja tetapi juga menghapus email tidak penting. Tentunya email tersebut harus masuk ke dalam kategori spam dahulu.

  • Smart Cleaner-Clean Storage

Kalau kalian masih mencari opsi aplikasi lainnya maka Smart Cleaner – Clean Storage inilah juga menjadi pilihannya. Platform besutan dari BPMobile inilah dapat digunakan untuk menghapus duplikat kontak, screenshot, menghapus file di aplikasi dan masih banyak. 

Untuk menggunakannya tidak jauh berbeda dengan APK sebelumnya sehingga kalian dijamin tidak akan pernah merasa kesulitan melakukannya.

Risiko Apabila iPhone Tidak Dibersihkan Rutin 

Risiko Apabila iPhone Tidak Dibersihkan Rutin 

Risiko Apabila iPhone Tidak Dibersihkan Rutin

Seperti telah disinggung sebelumnya bahwa bersihkan aplikasi di iPhone memang wajib dilakukan secara rutin. Sebab apabila tidak dibersihkan, maka dapat menyebabkan munculnya cache sekaligus sampah data. 

Jadi inilah yang nantinya akan menyebabkan ruang penyimpanan tiba-tiba penuh begitu saja. Akibat dari ruang penyimpanan penuh dan ponsel tidak dibersihkan tersebut juga perlu diperhatikan dengan seksama. 

Risiko pertama adalah kalian mungkin akan menemukan adanya sejumlah APK mengalami macet atau tidak bisa berjalan dengan normal. Bahkan tidak jarang sejumlah APK justru akan keluar secara sendiri walaupun pengguna tidak mengklik apapun. 

Selain itu, bisa juga meningkatkan risiko ponsel menjadi lemot nantinya sehingga bisa mengurangi produktivitas dari para pengguna. Ini tentu sangat mengganggu terutama kalau kalian mengandalkan ponsel setiap saat. 

Bahkan bukan tidak mungkin jika perangkat yang kalian miliki akan cepat panas padahal tidak digunakan untuk multitasking. Rasa panas inilah bisa menimbulkan ketidaknyamanan ketika kalian memegangnya. 

Baca juga : Cara agar Kamera Laptop Jernih Tanpa Webcam, Saat Meeting

Seperti yang sudah kita sampaikan di atas bahkan kegiatan membersihkan APK memang wajib dilakukan untuk menjaga kinerjanya. Kalau kalian memiliki perangkat iOS maka pahami cara bersihkan aplikasi di iPhone dengan baik.